Pernah denger nama tarantula? Atau pernah melihatnya secara langsung? Sepintas, hewan ini mirip laba-laba. Hanya saja, kalau tarantula biasanya hidupnya adalah di atas atau di dalam tanah dengan membuat lubang. Kalau laba-laba khan biasanya membuat rumah berupa jaring laba-laba yang dihubungkan dari ranting satu ke ranting yang lain di pohon.
Tarantula adalah hewan berbisa. Tapi, konon bisanya tidak mematikan jika menggigit manusia. Hanya saja kemungkinan besar yang terjadi adalah alergi dengan berbagai tingkatan. Dari yang tingkat rendah, sedang dan tinggi.
Untuk tarantula dengan tingkat racun sedang sampai tinggi, kram otot selama beberapa hari sangat memungkinkan terjadi.
Ini dia penampakan tarntula itu:
Kelompok Genus Aphonopelma:
Kelompok Genus Avicularia:
Kelompok Genus Brachypelma:
Kelompok Genus Cyriocosmus:
Bersambung....